Materi yang termuat dalam buku ini mencakup:rn1. Undang-Undang Dasar Abadirn2. Penjelasan Undang-Undang Dasar: Federalist Papersrn3. Badan Eksekutif: Kekuasaan Kepresidenanrn4. Badan Legislatif: Bagian Kongresrn5. Badan Yudikatif: Penafsir Undang-Undang Dasarrn6. Keputusan Monumental Mahkamah Agungrn7. Sebuah Negara Dengan Banyak Pemerintahanrn8. Pemerintahan Oleh Rakyat: Peran Warga Negararn
Kesustraan Amerika berawal dari mitos-mitos, legenda, dongeng dan syair lagu kebudayaan kaum Indian yang menyebar dari mulut ke mulut. Sebelum orang Eropa menginjakkan kaki, kesusasteraan dalam bentuk tertulis tidak pernah ada di Amerika Utara, walau terdapat lebih dari 500 bahasa Indian yang berbeda. Alhasil, kesusasteraan oral Kaum Asli Amerika sangat beragam. Cerita-cerita dari kaum nomaden …