Materi yang dibahas di buku ini mencakup:rn1. Perencanaan produksi dan Pengendalian Persediaanrn2. Peramalan Permintaanrn3. Perencanaan Agregatrn4. Jadwal Induk Produksi (MPS)rn5. Master Requirement Planning (MRP)rn6. Perencanaan Kapasitasrn7. Sistem Persediaan Untuk Permintaan Independen (Model Deterministik)rn8. Sistem Persediaan Untuk Permintaan Independen (Model Probabilistik)
Eksperimen sebagai salah satu cara yang secara empiris dan luas digunakan untuk mendapatkan data pada banyak penelitian baik di bidang teknik, ilmu pengetahuan dan industri, memerlukan strategi dalam perancangannya, agar semua eksperimen dapat memberikan hasil yang baik dan sesuai dengan apa yang dikehendaki oleh pelaku eksperimen. Dengan adanya pendekatan secara statistik diharapkan dapat meni…
Buku ini diharapkan dapat digunakan sebagai pedoman mahasiswa dalam mempelajari Desain Eksperimen Taguchi maupun melakukan penelitian. Lebih khusus, buku ini dapat menjadi bahan pembelajaran bagi mahasiswa teknik industri yang mengambil mata kuliah Rekayasa Kualitas serta Desain Eksperimen lainnya. Pada buku ajar ini, secara sistematis, penulis menguraikan landasan dalam melakukan eksperimen de…