Buku ini diawali dengan membahas konsep-konsep keamanan dan keandalan struktur. Metode-metode konvensional disajikan, kemudian dibandingkan dengan metode probabilistik. Sejarah mengenai keamanan struktur juga secara singkat disajikan pada bahasan ini. Pokok bahasan berikutnya adalah dasar-dasar statistika dan probabilitas yang diikuti dengan konsep dasar keandalan. Contoh-contoh sederhana menge…
Buku "Desain Struktur Gedung Tahan Gempa dengan HDRB (High Damping Rubber Bearing)" menawarkan panduan mendalam tentang penerapan teknologi isolasi seismik berbasis High Damping Rubber Bearings (HDRB) dalam desain gedung tahan gempa. Menggunakan metode Nonlinear Time History Analysis, buku ini menguraikan prinsip-prinsip dasar isolasi seismik serta desain struktural yang diperlukan untuk men…
Perkembangan teknologi dalam beberapa tahun terakhir tidak dapat dipungkiri berkembang sangat pesat, hal ini bisa sangat membantu dalam setiap pekerjaan yang akan dilakukan. Dalam pekerjaan konstruksi bangunan, perhitungan balok dan kolom beton bertulang juga memanfaatkan perkembangan teknologi. Perhitungan yang dilakukan pada komputer sangat membantu, mempercepat, dan mempermudah perkerjaan ya…
Setiap struktur bangunan memiliki kinerja (performance) yang ditunjukkan dalam bentuk kekakuan (stiffness) di samping kekuatan (strength) dan keawetan (durability). Merencana dan membangun bangunan sudah banyak dilakukan, namun memelihara dan melakukan penilalan terhadap kinerja bangunan itu yang masih belum banyak dilakukan. Upaya melakukan monitoring bangunan dengan cepat dan mudah sesungguhn…
Buku yang berjudul Analisis Struktur ini mempelajari tentang cara-cara untuk menganalisis suatu sistem struktur baik berupa struktur balok menerus, rangka batang, maupun struktur portal. Analisis yang dilakukan meliputi analissi gaya-gaya dalam yang timbul pada suatu elemen struktur akibat beban-beban yang bekerja padanya. Buku ini terdiri dari 5 bab yang meliputi: rangka batang statis tertentu…