Buku Perpustakaan
Tafsir Nusantara
Penelitian ini melakukan kajian perbandingan (komparasi) antara kedua tafsir Nusantara (Tafsir Al-Mishbah dan Tarjuman Al-Mustafid) ini tentang isu-isu gender, yaitu: asalusul kejadian perempuan, poligami, kewarisan, dan kepemimpinan perempuan. Ayat-ayat yang terkait dengan empat isu penting ini telah ditafsirkan oleh kedua penafsiran. Hasil penafsiran mereka (M. Quraish Shihab & Abd Al-Ra'uf Singkel) dibandingkan dalam penelitian ini untuk dilihat perbedaan dan persamaannya, terutama dalam konteks kepekaan gender. Perbedaan tersebut tentu disebabkan oleh banyak faktor, seperti metode tafsir yang diterapkan, sumber penafsiran, latar belakang intelektual, dan konteks sosial. rn
Tidak tersedia versi lain