Buku P. Agribisnis
Pertanian dan Kemiskinan di Jawa
Kemisknan salah satu pemecahannya melalui pembangunan. Teori-teori mutakhir mengenai pembangunan yang merujuk ke ilmu-ilmu sosial mengemukakan keharusan bagi perencana pembangunan untuk memperhatikan lebih banyak konteks sosial dan budaya yang terjadi di pelbagai negeri yang masing-masing mempunyai kekhasannya sendiri.rnDalam buku ini diperkenalkan metoda komparatif yang berakar pada pengalaman pedesaan yang menggabungkan perkembangan sosial ekonomi.
Tidak tersedia versi lain