Buku Kesehatan
Urinalisis: Teori Dan Praktikum
Pemeriksaan urin diperlukan untuk mencari informasi dan mengetahui keadaan dari organ ginjal, saluran kemih ataupun organ lainnya seperti hati, pankreas, saluran empedu. Dalam buku ini dibahas mengenai anatomi ginjal, fisiologi ginjal, pengambilan sampel urin, pemeriksaan makroskopis, mikroskopis, kimiawi dan carik celup urin. rnrnPemeriksaan urin yang biasa dilakukan terdiri dari pemeriksaan konvensional serta pemeriksaan carik celup. Pemeriksaan konvensional terdiri dari pemeriksaan makroskopis, mikroskopis serta kimiawi sedangkan pemeriksaan carik celup menggunakan strip carik celup yang dapat dibaca menggunakan mata atav alat pembaca strip carik celup.
Tidak tersedia versi lain