Buku Administrasi Publik
Manajemen Pemerintahan Daerah Otonom Baru: Praktik Baik Pemerintahan di Kabupaten Puncak, Papua
Papua dan tata kelola pemerintahannya selama ini cenderung dilihat dari perspektif negatif. Kebijakan otonomi khusus UU 21/2001 yang iimplementasikan sejak tahun 2001 dan mulai terlihat dampaknya sejak tahun 2003 dianggap belum mampu memperbaiki kehidupan sosial masyarakatnya. Banyak pihak berpendapat bahwa otsus Papua telah gagal, dan salah satu sumber kegagaln adlah buruknya tata kelola pemerintahan di Papua.rnBuku ini dimaksudkan untuk menarasikan langkah-langkah strategis yang sudah dilakukan oleh Pemerintah Daerah beserta segenap stakeholders dalam mewujudkan target-target pembangunan di Kabupaten Puncak.
Tidak tersedia versi lain