Buku Teknik Industri
Logika dan Matematika
Buku ini diharapkan mampu meningkatkan kemampuan para pembaca dalam berpikir logis, kreatif, dan kritis. Kemampuan itu tentunya akan sangat berguna bagi mahasiswa/pembaca dalam menunjang pencapaian kompetensi berikutnya sebagai programmer, analis sistem, pengembang sistem informasi, pengembang multimedia/game, dan kompetensi lainnya yang relevan. rn Buku ini membahas materi tentang logika, teori himpunan, relasi, fungsi, barisan, dan teori graf. Penyajiannya diupayakan dengan bahasa yang mudah dipahami oleh pembaca dengan disertai beberapa contoh latihan dan soal.
Tidak tersedia versi lain