Perbaikan pelayanan publikmenjadi salah satu pekerjaan rumah Indonesia yang belum terselesaikan. Sejak gerakan reformasi berhasil menggusur rezim Orde Baru, banyak perubahan telah dilakukan kecuali mereformasi pelayanan publik. Demokratisasi yang telah berhasil memperkuat posisi warga melalui pengakuan hak-hak politiknya untuk memilih secara langsung wakil-wakilnya dalam pemerintahan dan lembag…
This book has been prepared in an attempt to systematically structure pieces of experiences from both Indonesian and Korean's scholars who deeply delve on governance reform. This is a priceless effort as the book could facilitate both practitioners and academicins to gain knowledge on how each country has performed the governance reform. All chapters in this book are based on the belief that th…
Buku ini membahas metode dan teknik analisis data untuk melakukan pengukuran fenomena ekonomi. Untuk memudahkan pembaca dalam memahami teknik analisis data, buku ini disusun secara sistematis, singkat, dan jelas, dimulai dari pemecahan kasus-kasus sederhana samapi kasus-kasus yang kompleks. Terhadap data pada fenomena ekonomi yang sederhana dipecahkan dengan menggunakan cara manual dan dengan m…
Nenek kita dulu sering kali bertanya kepada kita, anak-cucunya. Pertanyaannya sederhana, Apakah cukup kita belajar untuk hidup atau kita harus hidup untuk belajar? Sifat pertanyaan ini, sebenarnya, menjebak. Kalaui kita menjawab kita belajar untuk hidup, aka penilaian yang lahir adalah: kita belajar hanya untuk memperoleh ijazah setinggi-tingginya. Kalau sudah dapat ijazah pendidikan tinggi, ki…
Buku ini membahas mekanisme pengenaan PPN,Objek PPN, Subjek PPN, syarat terutangnya PPN, Barang dan jasa yang dikecualikan dari pengenaan PPN, BArang kena Pajak Mewah, Karakteristik PPnBM, Barang kena Pajak tidak Berwujud, serta Eksport jasa Kena Pajak, Jenis SPT MAsa PPN, tata cara pembayaran dan pelaporan PPN sampai sanksi perpajakan yang berhubungan dengan PPN serta jenis FAktur Pajak, tata …
Buku ini semula adalah serangkaian modul pelatihan Pelayanan Publik yang Berwawasan Good Governance yang diselenggarakan oleh JICA bekerjasama dengan Badan Diklat Departemen Dalam Negeri. Karenanya, buku ini menjelaskan bukan hanya konsep good governance" tetapi juga menjelaskan ciri-ciri pelayanan publik yang mencerminkan praktik governance yang baik. Bahkan buku ini dengan jelas mendiskusika…
Buku ini merupakan terjemahan dan saduran dari buku Resources and Environmental Management karangan Bruce Mitchell, Guru Besar Geografi dari University of Waterloo, Ontario, Kanada. Di dalam buku ini disajikan konsep, strategi, dan metode yang mutakhir dan inovatif dalam pengelolaan sumberdaya dan lingkungan, yang dikaitkan dengan empat tema fundamental, yaitu perubahan, kompleksitas, ketidakpa…
Buku ini berrisi pelajaran praktis mengenai cara memahami dasar usaha investasi jual beli valuta asing secara online, dengan cara menganalisis pergerakan harga valuta asing, menggunakan analisis teknikal, fundamental dan sentimen pasar, untuk membuat keputusan transaksi jual beli demi keuntungan secara finansial akibat perbedaan selisih nilai tukar mata uang antarnegara. Diharapkan para pembaca…
Gadai syariah atau rahn lebih dikenal sebagai produk yang ditawarkan oleh bank syariah, dalam bentuk penjaminan barang guna mendapatkan pembiayaan. Namun selama ini dirasakan belum optimal, hal ini disebabkan terbatasnya komponen-komponen pendukung yang dimiliki. Oleh karena itu dibentuklah pegdaian syariah sebagai lembaga keuangan yang mandiri berdasarkan prinsip syarih.
Peran hukum administrasi tidak bisa diabaikan dalam kaitannya dengan tindak pidana korupsi, baik dari segi preventif maupu represif.rnBuku ini memaparkan konsep dasar hukum administrasi dan kisi-kisi hukum administrasi. Kisi-kisi tersebut meliputi: konsep-konsep tentang wewenang, diskresi, tanggungjawab jabatan dan tanggung jawab pribadi.